Ada yang masih ingat dengan permainan tradisional yang sering kita mainkan bersama teman-teman sewaktu kecil, seperti sut, galah asin, hompimpa, kubuk dan congklak? Ya, permainan merakyat tersebut memang sudah terlupakan oleh generasi-generasi berikutnya karena tergantikan oleh adanya ps, psp, xbox, game onlie dan lain-lain. Padahal permainan-permainan seperti congklak adalah permainan asli Indonesia yang mestinya harus dilestarikan. Nah! untuk sekedar bernostalgia dengan permainan-permainan tradisional tersebut, saya memberikan link download game tradisional gratis yang berisi 5 permainan tradisional seperti yang saya sebutkan diatas. Game tradisional tersebut dapat sobat mainkan langsung di laptop/pc sobat.
Preview
Download 5 in 1 Traditional Games
NB: Untuk keluar atau memperkecil jendela, sobat dapat menekan tombol "esc".
Cintailah produk negeri^.^ Semoga berguna dan bermamfaat...
Gunakan layanan 4shared generator (klik di sini ) untuk mempermudah mendonwload file dari 4shared tanpa perlu login.
Artikel Terkait:
Komentar Para Sobat MampirBro:
ada0
comments ke “5 in 1 Traditional Games”
Post a Comment
Komentar lah dengan menggunakan kata2 yang sopan. Komentar mengandung SARA, kata kotor, pelecehan, spam & semisal'a akan dihapus. Thanks
Komentar Para Sobat MampirBro:
Post a Comment
Komentar lah dengan menggunakan kata2 yang sopan. Komentar mengandung SARA, kata kotor, pelecehan, spam & semisal'a akan dihapus. Thanks